Mata kuliah Manajemen Pemasaran Global menjelaskan tentang bagimana mengelola pemasaran dalam konteks global. Sub tema dalam mata kuliah ini mencakup lingkup pemasaran global, korporasi global, dukungan system informasi dalam pemasaran global, dan aspek teknis pemasaran global. Setelah mengikuti mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa mampu secara teknis dan memiliki karakter cerdas guna memberikan pemecahan masalah terkait permasaran global.